Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Monitoring Pelaksanaan PPDB DI SMAN 1 Dukupuntang

    Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Monitoring Pelaksanaan PPDB DI SMAN 1 Dukupuntang

    Dukupuntang - Senin (08/07/2024) Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon melakukan monitoring terhadap pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di SMA Negeri 1 Dukupuntang.

    Monitoring ini dilakukan guna memastikan bahwa proses PPDB berjalan lancar sesuai dengan mekanisme yang telah ditetapkan oleh Dinas Pendidikan.

    Dalam pelaksanaan monitoring ini, anggota Kepolisian Sektor Dukupuntang yang dipimpin oleh Kanit Samapta Polsek Dukupuntang Aipda Agus Sugiandi, S.H., M.H telah menyambangi lokasi PPDB di SMA Negeri 1 Dukupuntang, para orang tua calon peserta didik baru juga turut hadir dalam proses monitoring ini.

    Polsek Dukupuntang tidak hanya memantau kelancaran proses selama pelaksanaan PPDB, juga memberikan rasa aman dan nyaman bagi semua orang yang hadir.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, S.I.K., S.H., M.H., melalui Kapolsek Dukupuntang AKP Nuryana dalam keterangannya menyampaikan bahwa pihaknya sangat mengapresiasi kerja keras dari pihak sekolah dan semua pihak terkait telah berupaya menjaga kelancaran pelaksanaan PPDB di SMA Negeri 1 Dukupuntang.

    "Melalui monitoring ini, kami berharap bahwa PPDB di SMA Negeri 1 Dukupuntang dapat berjalan dengan baik dan transparan, Kami akan terus memantau guna memastikan bahwa tidak pelanggaran yang terjadi dalam proses ini, " ungkap Kapolsek Dukupuntang.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Iptu Eko Karyono, S.Kom Pimpin patroli presisi...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Siang Hari Polsek Ciwaringin Dialogis...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pergerakan Masyarakat saat Libur Nataru Diprediksi Capai 110 Juta Orang, Polri Siapkan Strategi Lalu Lintas
    Kapolsek Gempol Polresta Cirebon Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H., M.H lakukan Jum'at Curhat serta penyuluhan Desa sadar hukum.
    Jalin Silaturahmi, Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Hadiri Rakor Persiapan Pawai Ta'aruf
    Ciptakan rasa aman Anggota SPKT Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Gencar Giat Operasi KRYD Tertibkan Pengguna Knalpot Tidak sesuai dengan spesifikasi teknis (Bising)
    Waka polsek Astanajapura Hadiri Lokakarya Mini Lintas Sektoral di puskesmas Sidamulya
    Jaga Ketertiban Berlalu lintas Polsek Beber Lakukan Pengaturan Lalu lintas Di pertigaan Durajaya
    Ciptakan rasa aman Anggota SPKT Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Gencar Giat Operasi KRYD Tertibkan Pengguna Knalpot Tidak sesuai dengan spesifikasi teknis (Bising)
    Polsek Sedong Laksanakan Cooling System Jelang Pilkada, Sambang Silaturahmi Dengan Pemdes Putat.
    Polsek Gebang Polresta Cirebon laksanakan Jum'at Curhat bersama warga Desa Gagasari
    Waka polsek Astanajapura Hadiri Lokakarya Mini Lintas Sektoral di puskesmas Sidamulya
    Jaga Ketertiban Berlalu lintas Polsek Beber Lakukan Pengaturan Lalu lintas Di pertigaan Durajaya
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon Pimpin Langsung Pengamanan dan Pendampingan Penertiban APS dan APK Pemilu 2024
    Kapolsek Dukupuntang Sambang Silaturahmi Ke SDN 1 Girinata
    Bhabinkamtibmas Polsek Panguragan Polresta Cirebon Pengamanan Arak-arakan Kuda Depok
    Dialogis Kapolsek Gebang Polresta Cirebon Akp. Wawan Hermawan,S.H bersama Masyarakat Nelayan Gebang
    Antisipasi Malam Minggu, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Intensifkan Patroli

    Ikuti Kami